Tugas Akhir Elektro
PENGEMBANGAN SISTEM PAKAR DIAGNOSIS PENYAKIT INFLUENZA MENGGUNAKAN METODE LOGICAL INFERENCE DAN LOGICAL FUZZY BERBASIS WEB [Development Of Influenza Disease Diagnosis Expert System Using Inference Logic And Fuzzy Logic Web Based]
Sistem pakar diagnosis penyakit influenza merupakan suatu system yang dapat
mengetahui seberapa besar resiko influenza yang diderita pasien. Pemanfaatan Sistem Pakar
dalam dunia medis akan sangat bermanfaat khususnya dalam memberikan keakuratan
diagnosa yang dilakukan oleh dokter terhadap pasien. Pada perancangan system pakar ini
digunakan 6 jenis gejala influenza diantaranya demam, hidung tersumbat, sakit kepala, nyeri,
kelelahan dan batuk dimana pasien akan diminta untuk memberikan penilaian terhadap gejala
yang dirasakannya menggunakan skala Visual Analog Scale (VAS) yang merupakan alat ukur
yang digunakan pada aplikasi klinis untuk mempresentasikan gambaran intensitas nyeri yang
harus ditunjukkan oleh pasien. Metode yang digunakan dalam system pakar ini adalah metode
logical inference dan logical fuzzy. Hasil dari penelitian ini adalah system dapat digunakan
untuk mengetahui tingkat resiko seseorang terdiagnosa influenza. Berdasarkan hasil pengujian
system terhadap 30 orang pasien, tingkat kesesuaian diagnosa antara dokter dengan sistem
mencapai 73.3%. Metode logical fuzzy menghasilkan output yang lebih baik dibandingkan
dengan metode logical inference dengan atribut kelas antara lain gejala flu, flu ringan, flu
sedang, flu tinggi, dan flu sangat tinggi dengan standar deviasi pada logical fuzzy sebesar 17.5
dan logical inference sebesar 19.75.
Kata kunci : system pakar, influenza, Logical Inference, Logical Fuzzy, VAS (Visual
Analog Scale)
ABSTRACT
Influenza diagnosis expert system is a system to know how much influenza suffered by
patients .Utilization of Expert System in medical world would be very helpful , especially in
providing the accuracy of the diagnosis made by doctor to patient. In this expert system design
it is used six types of influenza symptoms including fever, nasal congestion, headache, pain,
fatigue and cough where the patient will be asked to provide an assessment of the symptoms
felt using Visual Analog Scale (VAS), which is a measurement tool used in clinical applications
to present an overview of the intensity of pain which should be shown by the patients. The
method used in this expert system is logical inference and logical fuzzy. Results from this study
is the system can be used to determine the level of risk a person diagnosed with influenza.
Based on results of testing the system on 30 patients, the degree of correspondence between
doctor diagnoses and the system reached 73.3%. Fuzzy logical method produces better output
than logical inference method with class attributes such as symptoms flu, mild flu, moderate
flu, hign flu, very high flu with a standard deviation of 17.5 fuzzy logical and logical inference of
19.75.
Keywords : expert system, influenza, Logical Inference, Logical Fuzzy, VAS (Visual
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain